HARI RAYA IDUL ADHA & ACARA MALAM KEAKRABAN KKN-T UAA DAN HIMAMIKE

14 Juli 2022
Dibaca 69 Kali
HARI RAYA IDUL ADHA & ACARA MALAM KEAKRABAN KKN-T UAA DAN HIMAMIKE

Selasa 13 juli 2022- Kelompok 01 KKN-TematikPeriode 03 Universitas Alma Ata PadukuhanKembangputihan melakukan kegiatan membantu merayakan hari raya Idul Adha dan malam keakraban Bersama pemuda-pemudi padukuhan kembangputihan.

1. Merayakan hari raya idul adha

Hari raya Idul Adha merupakan sebuah hari rayabesar dalam agama islam. Pada hari raya idul adhamemperingati peristiwa kurban, yaitu ketika Nabi Ibrahim SAW yang bersedia untuk mengorbankanputranya Ismail untuk ALLAH SWT, tetapi digantikanoleh-Nya dengan seekor domba.

Pada malam takbiran masyarakat padukuhankembangputihan berkumpul dimasjid Istiqmal menggelarpengajian dan do’a bersama untuk memperingati hariraya Idul Adha.

Pada hari raya idul adha, umat islam padukuhankembangputihan berkumpul dipagi hari dan melakukansholat Ied berjamaah di Masjid Istiqmal, kemudiansetelah sholat Ied kegiatan selanjutnya denganmelakukan penyembelihan hewan kurban dengan jumlah9 ekor domba dan 4 ekor sapi di sebelah halaman Masjid Istiqmal.

2. Malam keakraban Bersama pemuda-pemudi

Malam keakraban atau makrab merupakan sebuahacara yang bertujuan untuk mempererat tali silahturahmiantar mahasiswa-mahasiswi KKN-T dengan pemuda-pemudi HIMAMIKE padukuhan kembangputihan.

Acara malam keakraban akan diselenggarakan di parkiran Goa selarong pada jam 19.30 sampai selesai.

Pada sore hari menjelang malam keakrabanmahasiswa-mahasiswi KKN-T dan pemuda-pemudi HIMAMIKE mengumpulkan daging kurban yang didapatkan oleh masing masing individu kemudianpanitia mempersiapkan semua bahan-bahan lainnya dan peralatan yang akan digunakan pada acara malamkeakraban tersebut.

Pada malam keakraban semua mahasiswa-mahasiswi KKN-T dan pemuda-pemudi HIMAMIKE padukuhan kembangputihan berkumpul di parkiran Goa selarong, kemudian acara makrab dibuka dengansambutan-sambutan dan doa bersama sampai acara puncak yaitu makan-makan dan bernyanyi bersama, kemudian setelah acara selesai, bersih-bersih bersama.

Â